Month: October 2022

WSBP Sebut Implementasi Homologasi Dapat Dilaksanakan Dalam Waktu Dekat

EmitenNews.com—PT Waskita Beton Precast Tbk (WSBP) saat ini tengah fokus dalam memperbaiki fundamental bisnis dan kinerja perusahaan pasca selesainya restrukturisasi keuangan. Dalam pemaparannya, FX Poerbayu Ratsunu, President Director menegaskan 5 milestone penting dalam pemulihan kinerja WSBP tahun ini yaitu: 1) penyelesaian restrukturisasi atas kewajiban senilai Rp 8,9 triliun melalui Homologasi PKPU; 2) Pertumbuhan pendapatan usaha …

WSBP Sebut Implementasi Homologasi Dapat Dilaksanakan Dalam Waktu Dekat Read More »

Setelah Motor Listrik, Indika (INDY) dan Horizons Ventures Lanjut Eksplorasi Kerja Sama

Thresa Sandra Desfika (thresa.desfika@investor.co.id) JAKARTA, investor.id – Direktur Utama PT Indika Energy Tbk (INDY) Arsjad Rasjid bertemu dengan Co-Founder & General Partner Horizons Ventures Solina Chau di Jakarta, baru-baru ini. Hal itu terungkap dari unggahan Arsjad di akun Instagram @arsjadrasjid. “Senin lalu saya menerima kehadiran Mrs Solina Chau, co-founder & general partner Horizons Ventures, bertempat di kantor @indika.energy,” …

Setelah Motor Listrik, Indika (INDY) dan Horizons Ventures Lanjut Eksplorasi Kerja Sama Read More »

Perkuat Hegemoni, Arthaniaga Serok 1 Miliar Saham Pakuwon Jati (PWON)

EmitenNews.com – Pakuwon Arthaniaga mempertebal kepemilikan saham di Pakuwon Jati (PWON). Berdasar data Kustodian Sentral Efek Indonesia (KSEI), sebagai pengendali, Pakuwon Arthaniaga menyapu 1 miliar saham Pakuwon Jati.  Dengan hasil itu, tabulasi saham Arthaniaga menggemuk menjadi 8,3 miliar lembar alias 17,27 persen. Melesat 2,07 persen dari sebelum transaksi dengan menggenggam 7,3 miliar saham setara dengan porsi …

Perkuat Hegemoni, Arthaniaga Serok 1 Miliar Saham Pakuwon Jati (PWON) Read More »

Bank Oke (DNAR) Gelar Right Issue, Pembeli Siaga Siap Injeksi Modal Rp499 Miliar

EmitenNews.com—PT Bank Oke Indonesia Tbk (DNAR) akan melakukan Penambahan Modal Dengan Hak Memesan Efek Terlebih Dahulu (PMHMETD) atau right issue menerbitkan sebanyak 2.937.807.163 lembar saham dengan harga pelaksanaan Rp170 per saham. Mengutip prospektus emiten bank itu pada laman Bursa Efek Indonesia (BEI), Rabu (5/10/2022) bahwa dari aksi korporasi ini, perseroan akan meraup dana sebesar Rp499,42 …

Bank Oke (DNAR) Gelar Right Issue, Pembeli Siaga Siap Injeksi Modal Rp499 Miliar Read More »

Diamond Food (DMND) Siapkan Capex Rp350 M, Revenue 2022 Pede Tumbuh Double Digit

EmitenNews.com—PT Diamond Food Indonesia Tbk (DMND) menargetkan pendapatan tahun ini bertumbuh double digit (year-on-year), yang akan ditopang oleh kesiapan belanja modal (capex) mencapai Rp350 miliar. “Target utama kami di 2022 bisa mencapai pertumbuhan pendapatan hingga double digit dibandingkan tahun sebelumnya,” kata Direktur DMND, Philip Min Lih Chen, saat pelaksanaan Public Expose di Jakarta, Rabu (5/10). …

Diamond Food (DMND) Siapkan Capex Rp350 M, Revenue 2022 Pede Tumbuh Double Digit Read More »

Melanggar! Trimegah (TRIM), Bahana Dan KB Valbury Sekuritas Didamprat KSEI

EmitenNews.com – Kustodian Sentral Efek  Indonenesia (KSEI) melayangkan surat peringatkan kepada  tiga pemakai jasa yakni PT Trimegah Sekuritas Indonesia Tbk (TRIM), PT KB Valbury Sekuritas dan PT Bahana Sekuritas  karena ditemukan melanggar peraturan KSEI.   Direktur KSEI, Supranoto Prajogo menegaskan proses Pemeriksaan KSEI tahun 2022 terhadap Pemakai Jasa KSEI telah selesai dan ditutup, namun apabila dari hasil …

Melanggar! Trimegah (TRIM), Bahana Dan KB Valbury Sekuritas Didamprat KSEI Read More »

Pipeline Antrian IPO Ada 29 Perusahaan, Aldiracita Sekuritas Siap Boyong Satu yang Jumbo

EmitenNews.com—Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat hingga 20 September 2022, ada 44 perusahaan yang mencatatkan saham di BEI. Saat ini BEI juga proses 29 perusahaan dalam pipeline pencatatan saham di BEI hingga 19 September 2022. Nyoman menambahkan, dari 29 calon perusahaan tercatat dalam pipeline pencatatan saham, beberapa di antaranya menargetkan emisi lebih dari Rp 1 triliun.  …

Pipeline Antrian IPO Ada 29 Perusahaan, Aldiracita Sekuritas Siap Boyong Satu yang Jumbo Read More »

Kimia Farma (KAEF) dan Bank Mandiri (BMRI) Jalin Sinergi Perkuat Digitalisasi Bisnis

Lona Olavia (redaksi@investor.id) JAKARTA, investor.id − Sebagai upaya memperkuat digitalisasi di lingkungan bisnis, PT Kimia Farma Tbk (KAEF) bersama PT Bank Mandiri Tbk (BMRI) bersinergi membangun bisnis yang sustainable. Proses digitalisasi Kimia Farma meliputi produk digital milik Kimia Farma yaitu Kimia Farma Mobile yang terintegrasi dengan aplikasi Livin’ by Mandiri, Kopra by Mandiri, Pelayanan Payment Point Online Bank (PPOB) di …

Kimia Farma (KAEF) dan Bank Mandiri (BMRI) Jalin Sinergi Perkuat Digitalisasi Bisnis Read More »

Arman Investment Jual Saham Surya Semesta Internusa (SSIA)

Thresa Sandra Desfika (thresa.desfika@investor.co.id) JAKARTA, investor.id – PT Arman Investment Utama melakukan aksi jual saham PT Surya Semesta Internusa Tbk (SSIA) pada tanggal transaksi 30 September 2022. Sebanyak 12 juta saham SSIA yang dijual Arman Investment dengan harga penjualan di Rp 360 untuk 11.017.800 saham dan Rp 358 untuk 982.200 saham. Sehingga nilai transaksinya mencapai Rp 4,34 …

Arman Investment Jual Saham Surya Semesta Internusa (SSIA) Read More »

Akuisisi Pelayaran Bakal Dongkrak Laba, Saham Mitra Investindo (MITI) Akan Dikerek ke Rp 250

Parluhutan Situmorang (redaksi@investor.id) JAKARTA, Investor.id – Harga saham PT Mitra Investindo Tbk (MITI) disebut akan menuju level Rp 250, seiring rencana perseroan mengakuisisi perusahaan pelayaran. Langkah tersebut bertujuan untuk menopang pertumbuhan kinerja keuangan. Sumber Investor Daily menyebutkan, ekspansi ke bisnis pelayaran akan menjadi titik balik terhadap prospek bisnis perseroan, apalagi di tengah tingginya permintaan pengangkutan batu bara. …

Akuisisi Pelayaran Bakal Dongkrak Laba, Saham Mitra Investindo (MITI) Akan Dikerek ke Rp 250 Read More »

Translate »

Tender Offer

A tender offer is a bid to purchase some or all of a corporation’s shareholders’ stock. Tender offers are typically made publicly and invite shareholders to sell their shares for a specified price within a particular time window.

Cash Dividend

The cash dividend is part of the Company’s profit distributed to shareholders in cash.

Stock Dividend

Stock dividend is the allocation of company profits in additional shares.

Stock Split

A stock split is when a company divides the existing shares of its stock into multiple new shares to boost the stock’s liquidity.

Capital Placement without Pre-emptive Right

Capital Placement without Pre-emptive Rights (PMTHMETD) is the issuance of new shares through a private placement to selected investors.

Right Issue

Right issue or Preemptive Rights (HMETD) is the right for old shareholders to buy new stocks by the issuer.

Bonus Stock

Bonus Stocks are shares distributed free of charge to shareholders based on the number of shares owned.

The General Meeting of Shareholders (GMS)

The General Meeting of Shareholders (GMS) is a forum for shareholders to exercise their right to make certain decisions related to the Company, receive reports from the Board of Commissioners and Directors regarding their performance, and question the Board regarding actions.

Data Presentation

The report of shares activity on the secondary market is carried out comprehensively in the form of tables, graphs, and diagrams to facilitate the understanding.

Stock Registration Activity Report (Monthly)

Stock prices fluctuate because of the demand and supply of these shares. Therefore, we provide stock activity reports every month.

Stock Register

A stock register is a detailed record of the shares issued by a corporation and any repurchases and transfers between shareholders.