Month: February 2023

Siap-Siap, Adaro Energi (ADRO) Buyback Saham Rp4 Triliun Mulai Hari Ini

EmitenNews.com—Emiten Pertambangan Batubara (Coal Mining), PT Adaro Energy Indonesia Tbk (ADRO) pada 14 Februari 2023 telah memberikan pengumuman kepada para pelaku pasar khususnya investor, bahwa perseroan akan melancarkan aksi korporasi berupa pembelian kembali saham atau buyback. Merujuk keterangan resmi ADRO yang dikutip, Rabu (15/2/2023). Mahardika Putranto Corporate Secretary Adaro Energy menjelaskan aksi ini dilakukan arena …

Siap-Siap, Adaro Energi (ADRO) Buyback Saham Rp4 Triliun Mulai Hari Ini Read More »

Kejar Target, Matahari (LPPF) Bakal Kebut Pembukaan 7 Gerai Baru Sebelum Lebaran 2023

EmitenNews.com—Sebagai bagian dari komitmen untuk membuka sebanyak 12-15 gerai pada tahun 2023 ini, PT. Matahari Department Store Tbk. (LPPF) telah menetapkan total tujuh lokasi strategis baru, termasuk di Revo Mall, Bekasi yang gerainya baru-baru ini dibuka. Perseroan melakukan percepatan pembukaan gerai-gerai tersebut agar memberikan dampak pada musim Lebaran yang akan datang, dengan seluruh gerai yang …

Kejar Target, Matahari (LPPF) Bakal Kebut Pembukaan 7 Gerai Baru Sebelum Lebaran 2023 Read More »

Kinerja Solid, Tahun Ini Jababeka (KIJA) Patok Marketing Sales Rp2 Triliun

EmitenNews.com – PT Jababeka (KIJA) merealisasikan penjualan pemasaran real estat sepanjang 2022 senilai Rp1,72 triliun. Melesat 1 persen dari proyeksi full year 2022 sejumlah Rp1,7 triliun. Menanjak 21 persen dari capaian 2021 sebesar Rp1,42 triliun. Marketing sales dari Cikarang mencapai Rp844,2 miliar dari lahan seluas 14,4 hektare (ha). Itu termasuk penjualan tanah matang seluas 10,6 ha …

Kinerja Solid, Tahun Ini Jababeka (KIJA) Patok Marketing Sales Rp2 Triliun Read More »

Gunakan Dana IPO, Vastland Indonesia (VAST) Beli Lahan di 3 Provinsi

EmitenNews.com—PT Vastland Indonesia Tbk.(VAST) melakukan pembelian aset berupa tanah dan bangunan yang berlokasi di Lampung, Riau dan Jambi pada tanggal 8 Februari 2023. Manajemen VAST dalam keterangan tertulisnya Jumat (10/2) menuturkan bahwa VAST membeli 3 bidang tanah dan bangunan senilai Rp33,05 miliar dari Ir. Hendry Gunawan serta Vicky Vergilius Gunawan yang merupakan pihak terafiliasi dari …

Gunakan Dana IPO, Vastland Indonesia (VAST) Beli Lahan di 3 Provinsi Read More »

BI Lembaga Pengelola Devisa Terbaik di Asia Tenggara

EmitenNews.com – Bank Indonesia (BI) mendapatkan penghargaan sebagai lembaga pengelola devisa terbaik (Best Asset Owner) di wilayah Asia Tenggara dalam Asian Investor Institutional Excellence Award 2022 (7/2). Ajang penghargaan yang diselenggarakan oleh Asian Investor ini mengapresiasi pencapaian BI dalam mengembangkan aspek operasional, inovasi dalam pengelolaan aset, dan kemampuan beradaptasi terhadap perkembangan pasar keuangan dan ekonomi. “Pencapaian …

BI Lembaga Pengelola Devisa Terbaik di Asia Tenggara Read More »

Indonesia-Malaysia Sepakat Lindungi Sektor Kelapa Sawit dari Diskriminasi

EmitenNews.com – Salah satu sektor yang menjadi katalis dalam mendorong kinerja ekonomi nasional yakni sektor pertanian yang memiliki capaian pertumbuhan ekspor hingga 6,53% (yoy) dari Rp329,4 triliun pada tahun 2021 menjadi Rp350,9 triliun pada tahun 2022. Kinerja solid ekspor sektor pertanian salah satunya didominasi oleh komoditas minyak sawit sebagai urutan teratas ekspor. Produksi minyak sawit di …

Indonesia-Malaysia Sepakat Lindungi Sektor Kelapa Sawit dari Diskriminasi Read More »

Percepat Penyediaan Infrastruktur di IKN, Pemerintah Dorong Skema KPBU

EmitenNews.com – Kementerian Keuangan (Kemenkeu), Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/ Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (Bappenas) dan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang Jasa (LKPP) melakukan sosialisasi tiga peraturan pelaksana dari Peraturan Pemerintah Nomor 17 Tahun 2022, tentang Pendanaan dan Pengelolaan Anggaran Dalam Rangka Persiapan, Pembangunan, dan Pemindahan Ibu Kota Negara Serta Penyelenggaraan Pemerintahan Daerah Khusus Ibukota Nusantara. Ketiga …

Percepat Penyediaan Infrastruktur di IKN, Pemerintah Dorong Skema KPBU Read More »

Eksekusi MESOP, Mona Jonathan Serok 1,92 Juta Saham Siloam (SILO) Rp1.295 per Lembar

EmitenNews.com – Tabungan saham Mona Kartikasari Jonathan di Siloam International Hospitals (SILO) terus bertambah. Itu setelah Mona, mengeksekusi employee stock option program (MESOP) Rp2,48 miliar. Transaksi telah dibakukan pada 31 Januari 2023. Pada program opsi kepemilikan saham manajemen atau karyawan itu, Mona menyerok 1.920.000 helai alias 1,92 juta lembar. Aksi pembelian dilakukan pada harga pelaksanaan Rp1.295 …

Eksekusi MESOP, Mona Jonathan Serok 1,92 Juta Saham Siloam (SILO) Rp1.295 per Lembar Read More »

Aneka Gas Industri (AGII) Tuntaskan Pengalihan 1,51 Juta Saham Buyback Rp1.954 per Lembar

EmitenNews.com – Samator Indo Gas alias Aneka Gas Industri (AGII) menuntaskan pengalihan saham hasil buyback Rp2,96 miliar. Itu dengan melepas 1.516.000 helai alias 1,51 juta lembar. Pengalihan dilakukan pada harga pelaksanaan Rp1.954 per eksemplar.  Selanjutnya, total saham hasil buyback belum dialihkan sebanyak 21.484.000 lembar atau 21,48 juta helai. Saham sisa buyback tersebut dibalut dengan lock up …

Aneka Gas Industri (AGII) Tuntaskan Pengalihan 1,51 Juta Saham Buyback Rp1.954 per Lembar Read More »

Aksi Senyap, Indotambang Perkasa Borong 2,27 Miliar Saham Astrindo (BIPI)

EmitenNews.com – Indotambang Perkasa terus menambah timbunan saham Astrindo Nusantara (BIPI). Itu dilakukan guna memperkuat posisi sebagai pengendali perseroan. Terbaru, Indotambang Perkasa memborong 2.270.000.000 helai alias 2,27 miliar lembar.  Aksi pembelian 3,92 persen saham Astrindo itu telah dilakukan pada 8 Februari 2023. Dengan perampungan transaksi tersebut, tabungan saham Indotambang Perkasa makin menumpuk. Tepatnya, menjadi 14,62 miliar …

Aksi Senyap, Indotambang Perkasa Borong 2,27 Miliar Saham Astrindo (BIPI) Read More »

Translate »

Tender Offer

A tender offer is a bid to purchase some or all of a corporation’s shareholders’ stock. Tender offers are typically made publicly and invite shareholders to sell their shares for a specified price within a particular time window.

Cash Dividend

The cash dividend is part of the Company’s profit distributed to shareholders in cash.

Stock Dividend

Stock dividend is the allocation of company profits in additional shares.

Stock Split

A stock split is when a company divides the existing shares of its stock into multiple new shares to boost the stock’s liquidity.

Capital Placement without Pre-emptive Right

Capital Placement without Pre-emptive Rights (PMTHMETD) is the issuance of new shares through a private placement to selected investors.

Right Issue

Right issue or Preemptive Rights (HMETD) is the right for old shareholders to buy new stocks by the issuer.

Bonus Stock

Bonus Stocks are shares distributed free of charge to shareholders based on the number of shares owned.

The General Meeting of Shareholders (GMS)

The General Meeting of Shareholders (GMS) is a forum for shareholders to exercise their right to make certain decisions related to the Company, receive reports from the Board of Commissioners and Directors regarding their performance, and question the Board regarding actions.

Data Presentation

The report of shares activity on the secondary market is carried out comprehensively in the form of tables, graphs, and diagrams to facilitate the understanding.

Stock Registration Activity Report (Monthly)

Stock prices fluctuate because of the demand and supply of these shares. Therefore, we provide stock activity reports every month.

Stock Register

A stock register is a detailed record of the shares issued by a corporation and any repurchases and transfers between shareholders.