Month: September 2022

Ditanya Dividen, Bos BSD (BSDE) Beri Penjelasan

Thresa Sandra Desfika (thresa.desfika@investor.co.id) JAKARTA, investor.id – Direktur PT Bumi Serpong Damai Tbk (BSDE) Hermawan Wijaya memberikan penjelasan perihal dividen perseroan. Hal itu disampaikannya saat menjawab pertanyaan salah satu peserta di acara Public Expose Live 2022 BSDE, Kamis (15/9/2022). Peserta tersebut menanyakan apakah ada rencana perseroan membagikan dividen kembali? Hermawan mengakui bahwa sejak beberapa tahun lalu, perseroan sudah tidak …

Ditanya Dividen, Bos BSD (BSDE) Beri Penjelasan Read More »

Lo Kheng Hong: Yang Pegang Saham BCA (BBCA) dari IPO, Tinggal Tidur saja Jadi Orang Kaya

Thresa Sandra Desfika (thresa.desfika@investor.co.id) JAKARTA, investor.id – Saham PT Bank Central Asia Tbk (BBCA) ditutup melesat 2,94% ke Rp 8.750 pada perdagangan Kamis (15/9/2022). Dalam satu bulan terakhir, BBCA melompat 10,06%. Berkaitan dengan saham BBCA, saat menjadi pembicara di SimInvestival Goes to Campus 2022 di Bandung beberapa waktu lalu, investor kawakan Lo Kheng Hong sempat memberikan gambaran tentang saham …

Lo Kheng Hong: Yang Pegang Saham BCA (BBCA) dari IPO, Tinggal Tidur saja Jadi Orang Kaya Read More »

Didukung Induk Usaha, Saham ADCP akan Dikerek ke Rp 150

Parluhutan Situmorang (redaksi@investor.id) JAKARTA, Investor.id – Harga saham PT Adhi Commuter Properti Tbk (ADCP) tengah diincar fund manager lokal, seiring dengan peningkatan harga saham induknya, PT Adhi Karya Tbk (ADHI). Saham ADCP ditargetkan menuju level Rp 150 per saham, dibandingkan penutupan kemarin Rp 83. Seorang sumber Investor Daily dari pasar menyebutkan, aksi beli saham ADCP oleh fund manager juga didukung keberhasilan …

Didukung Induk Usaha, Saham ADCP akan Dikerek ke Rp 150 Read More »

PT PP (PTPP) Raih Kontrak Baru Rp15,7 T Hingga Agustus 2022, Ini Proyeknya

EmitenNews.com – PT PP (Persero) Tbk (PTPP) mengumumkan bahwa sampai dengan akhir Agustus 2022, Perseroan berhasil membukukan kontrak baru sebesar Rp. 15,78 triliun. Pencapaian kontrak baru tersebut terdiri dari kontrak baru Induk Perusahaan sebesar 72% dan Anak Perusahaan sebesar 28%. Novel Arsyad Direktur Utama PTPP mengatakan, beberapa proyek yang berhasil diraih oleh PTPP sampai dengan Agustus …

PT PP (PTPP) Raih Kontrak Baru Rp15,7 T Hingga Agustus 2022, Ini Proyeknya Read More »

Matahari Department Store (LPPF) Usulkan Bagi Dividen Rp525 per Saham Tahun Depan

EmitenNews.com – PT Matahari Department Store Tbk (LPPF) akan mengusulkan nilai pembagian dividen dari laba bersih 2022 di atas Rp525 per saham atau meningkat 50 persen dibanding setahun sebelumnya yang senilai Rp350 per saham. Pernyataan tersebut disampaikan oleh VP of Finance and Accounting LPPF, Susanto pada Public Expose Live 2022, Kamis (15/9). Rencana untuk menaikkan nilai …

Matahari Department Store (LPPF) Usulkan Bagi Dividen Rp525 per Saham Tahun Depan Read More »

Ingat ya! Medco (MEDC) Patok Dividen Tiap Tahunnya Segini

Thresa Sandra Desfika (thresa.desfika@investor.co.id) JAKARTA, investor.id – PT Medco Energi Internasional Tbk (MEDC) memaparkan kinerja operasional dan finansial yang kuat didukung oleh kondisi harga komoditas yang tinggi dalam acara Public Expose Live 2022, Rabu (14/9/2022). Kinerja operasional dan finansial yang kuat itu memungkinkan perseroan membayar dividen final tahun 2021 dan dividen interim 2022. “Dividen sudah dibayarkan kepada pemegang …

Ingat ya! Medco (MEDC) Patok Dividen Tiap Tahunnya Segini Read More »

Prudential Indonesia Bayar Klaim Rp 8,1 Triliun  

Prisma Ardianto (prisma.ardianto@beritasatumedia.com) JAKARTA, investor.id –  PT Prudential Life Assurance (Prudential Indonesia) membukukan pembayaran klaim dan manfaat Rp 8,1 triliun pada semester I-2022. Di sisi lain, perusahaan optimistis kinerja produksi premi tahun ini  lebih baik dibandingkan tahun lalu. Chief Marketing and Communications Officer Prudential Indonesia, Luskito Hambali menjelaskan, pihaknya berkomitmen  memenuhi seluruh kewajiban kepada nasabah sesuai polis yang …

Prudential Indonesia Bayar Klaim Rp 8,1 Triliun   Read More »

Jaga Data Nasabah, Bank Sinarmas (BSIM) Gandeng Politeknik Siber dan Sandi Negara

Lona Olavia (redaksi@investor.id) JAKARTA, investor.id – Setelah dua kali melaksanakan kegiatan wreck IT,  PT Bank Sinarmas Tbk (BSIM) kembali berkolaborasi dengan Politeknik Siber dan Sandi Negara menyelenggarakan Wreck Information Technology 3.0 atau WRECK-IT 3.0 dengan mengusung tema “Go Deep Into Cyber-Physical Security, Towards Resilient Cyber Environment”. “Kami sangat mendukung kolaborasi bersama Politeknik Siber dan Sandi Negara untuk kegiatan Wreck …

Jaga Data Nasabah, Bank Sinarmas (BSIM) Gandeng Politeknik Siber dan Sandi Negara Read More »

Eksekusi Private Placement Bumi Resources (BUMI), Innovate Capital Cuan Rp441 Miliar

EmitenNews.com – Private Placement Bumi Resources (BUMI) 3,80 miliar lembar tuntas. Penerbitan saham baru dengan skema konversi OWK (obligasi wajib konversi) melibatkan sejumlah pihak. Penyerap terbesar Innovate Capital Pte. Ltd. Saham seri C bernominal Rp50 per helai dengan harga pelaksanaan Rp80 per lembar. Nah, Innovate Capital tercatat melakukan konversi OWK sebanyak 3,8 miliar lembar senilai Rp304,42 …

Eksekusi Private Placement Bumi Resources (BUMI), Innovate Capital Cuan Rp441 Miliar Read More »

Ketua REI dan Trimegah Raup Dana Puluhan Miliar, Pagi Ini BEI Buka Suspensi Saham CARS

EmitenNews.com—Bursa Efek Indonesia akhirnya telah membuka gembok transaksi saham PT Industri dan Perdagangan Bintraco Dharma Tbk (CARS) pada perdagangan pagi ini, Kamis (15/9/2022). Sebelumnya Bursa Efek Indonesia (BEI) menyatakan, sehubungan dengan terjadinya peningkatan harga kumulatif yang signifikan pada Saham PT Industri dan Perdagangan Bintraco Dharma Tbk (CARS), dalam rangka cooling down, PT Bursa Efek Indonesia …

Ketua REI dan Trimegah Raup Dana Puluhan Miliar, Pagi Ini BEI Buka Suspensi Saham CARS Read More »

Translate »

Tender Offer

A tender offer is a bid to purchase some or all of a corporation’s shareholders’ stock. Tender offers are typically made publicly and invite shareholders to sell their shares for a specified price within a particular time window.

Cash Dividend

The cash dividend is part of the Company’s profit distributed to shareholders in cash.

Stock Dividend

Stock dividend is the allocation of company profits in additional shares.

Stock Split

A stock split is when a company divides the existing shares of its stock into multiple new shares to boost the stock’s liquidity.

Capital Placement without Pre-emptive Right

Capital Placement without Pre-emptive Rights (PMTHMETD) is the issuance of new shares through a private placement to selected investors.

Right Issue

Right issue or Preemptive Rights (HMETD) is the right for old shareholders to buy new stocks by the issuer.

Bonus Stock

Bonus Stocks are shares distributed free of charge to shareholders based on the number of shares owned.

The General Meeting of Shareholders (GMS)

The General Meeting of Shareholders (GMS) is a forum for shareholders to exercise their right to make certain decisions related to the Company, receive reports from the Board of Commissioners and Directors regarding their performance, and question the Board regarding actions.

Data Presentation

The report of shares activity on the secondary market is carried out comprehensively in the form of tables, graphs, and diagrams to facilitate the understanding.

Stock Registration Activity Report (Monthly)

Stock prices fluctuate because of the demand and supply of these shares. Therefore, we provide stock activity reports every month.

Stock Register

A stock register is a detailed record of the shares issued by a corporation and any repurchases and transfers between shareholders.