Month: September 2022

Antam (ANTM) Jajaki Kerja Sama Global Buat Bangun Pabrik Nikel Kelas Satu

EmitenNews.com – Direktur Utama PT Aneka Tambang (Antam) Nico Kanter mengatakan pihaknya menjajaki kerja sama global dengan sejumlah perusahaan untuk membangun pabrik nikel kelas satu sebagai bahan utama baterai kendaraan listrik. “Kami (Antam dan IBC) berada di bawah naungan Inalum atau MIND ID menandatangani framework agreement yang akan menjadi dasar bukan hanya pembangunan smelter, tapi juga …

Antam (ANTM) Jajaki Kerja Sama Global Buat Bangun Pabrik Nikel Kelas Satu Read More »

Kalbe Farma (KLBF) Patok Tambahan Pendapatan 4 Persen dari Aventis di 2023

EmitenNews.com—PT Kalbe Farma Tbk (KLBF) mengharapkan tambahan pendapatan sebesar 3 – 4 persen dari anak usaha baru, PT Aventis Pharma pada tahun 2023. Menurut Direktur Keuangan KLBF, Bernadus Karmin Winata, bahwa akuisisi Aventis akan rampung pada akhir bulan Oktober 2022 sehingga tidak akan berdampak banyak terhadap pendapatan tahun 2022. “Jadi, Aventis mulai menambah pendapatan perseroan …

Kalbe Farma (KLBF) Patok Tambahan Pendapatan 4 Persen dari Aventis di 2023 Read More »

Izin Right Issue, dan Private Placement, Bank Banten (BEKS) Geber RUPSLB 19 Oktober 2022

EmitenNews.com – PT Bank Banten (BEKS) bakal menggeber right issue maksimal 30 miliar lembar, dan private placement 5,18 miliar lembar. Tindakan korporasi itu, untuk penguatan struktur permodalan. Terutama pemenuhan modal inti Rp3 triliun.  Right issue maksimum 30 miliar saham seri C tersebut dibekali dengan nilai nominal Rp50 per lembar. Penerbitan saham baru dari portepel itu, setara …

Izin Right Issue, dan Private Placement, Bank Banten (BEKS) Geber RUPSLB 19 Oktober 2022 Read More »

Pemilik Mayapada Hospital (SRAJ) Tawarkan Bunga Obligasi 8,75%-10,5%

Zsazya Senorita (redaksi@investor.id) JAKARTA, investor.id – PT Sejahteraraya Anugrahjaya Tbk (SRAJ), pemilik Mayapada Hospital, akan menerbitkan obligasi sebanyak-banyaknya Rp 950 miliar. Obligasi ini terdiri atas dua seri, yaitu seri A dan seri B. Obligasi seri A berjangka waktu tiga tahun dengan kisaran bunga sebesar 8,75-9,75%. Seri B berjangka waktu lima tahun dengan kisaran bunga 9,5-10,5%. Sejahteraraya menunjuk …

Pemilik Mayapada Hospital (SRAJ) Tawarkan Bunga Obligasi 8,75%-10,5% Read More »

Standardisasi Kelas BPJS dan Masuknya Astra International, Prospek Saham Hermina (HEAL) Menggiurkan

Parluhutan Situmorang (redaksi@investor.id) JAKARTA, Investor.id – Saham PT Medikaloka Hermina Tbk (HEAL) direvisi naik dari Rp 1.400 menjadi Rp 1.750 dengan rekomendasi dipertahankan beli oleh RHB Sekuritas Indonesia. Revisi naik tersebut didukung momentum standardisasi kelas peserta BPJS Kesehatan dan masuknya PT Astra International Tbk (ASII) menjadi pemegang saham perseroan. Tim riset RHB Sekuritas menyebutkan, Medikalola Hermina mendapatkan …

Standardisasi Kelas BPJS dan Masuknya Astra International, Prospek Saham Hermina (HEAL) Menggiurkan Read More »

IKN Mulai Dibangun, Begini Dampaknya bagi Emiten Konstruksi dan Properti

Parluhutan Situmorang (redaksi@investor.id) JAKARTA, Investor.id – Pembangunan Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara akan menjadi kunci kebangkitan emiten konstruksi. Apalagi, proyek ibu kota baru ini ditargetkan sudah terealisasi setidaknya hingga 2024 yang didukung dengan kehadiran istana negara dan kantor-kantor pemerintah. Berdasarkan data total kontrak yang sudah dimenangkan beberapa emiten konstruksi dari proyek ini telah mencapai Rp 5,3 triliun. …

IKN Mulai Dibangun, Begini Dampaknya bagi Emiten Konstruksi dan Properti Read More »

Masuk Ekosistem Kendaraan Listrik, Saham NICL Disebut Menuju Rp 200

Parluhutan Situmorang (redaksi@investor.id) JAKARTA, Investor.id – PT PAM Mineral Tbk (NICL) telah mengumumkan rencana untuk masuk ke dalam ekosistem kendaraan listrik. Hal ini didukung posisi perseroan sebagai perusahaan pertambangan nikel. Bahkan, sumber Investor Daily menyebutkan, beberapa perusahaan dari global tertarik untuk mengakuisisi sebagian saham NICL, setelah diungkapkan ketertarikan masuk ekosistem kendaraan listrik. Tren peningkatan konsumsi nikel dunia didorong besarnya …

Masuk Ekosistem Kendaraan Listrik, Saham NICL Disebut Menuju Rp 200 Read More »

PP Presisi (PPRE) Fokus Percepat Penyelesaian Proyek Rp 1,1 Triliun

Parluhutan Situmorang (redaksi@investor.id) JAKARTA, Investor.id – PT PP Presisi Tbk (PPRE) fokus mempercepat penyelesaian proyek bernilai Rp 1,1 triliun, yakni Pembangunan Jalan Tol Cinere Jagorawi Seksi III yang merupakan bagian dari Jalan Tol JORR II (Jagorawi–Cinere–Serpong–Bandara). Proyek ini digarap anak usaha perseroan, yakni PT Lancarjaya Mandiri Abadi (LMA) sebagai kontraktor utama. Direktur Utama PP Presisi sekaligus Komisaris …

PP Presisi (PPRE) Fokus Percepat Penyelesaian Proyek Rp 1,1 Triliun Read More »

Laba Elnusa Terbang 976 Persen di Semester I, Ini Penopangnya

EmitenNews.com – PT Elnusa Tbk (ELSA) hingga semester I 2022, membukukan laba bersih sebesar Rp226,33 miliar atau terbang 976 persen dibanding periode sama tahun 2021 yang hanya mencapai sebesar Rp21,066 miliar. Sehingga laba per saham ke level Rp31,01 per lembar, sedangkan di akhir Juni 2021 berada di level Rp2,89. Berdasarkan laporan keuangan semester I 2022 telah …

Laba Elnusa Terbang 976 Persen di Semester I, Ini Penopangnya Read More »

Jumbo Nih! Vale Indonesia (INCO) Garap 3 Megaproyek Senilai Rp127,5 Triliun

EmitenNews.com—PT Vale Indonesia Tbk (INCO) tengah menggarap tiga proyek besar senilai total USD8,6 miliar atau setara Rp 127,5 triliun. Megaproyek tersebut adalah smelter nikel Bahodopi di Sulawesi Tengah senilai USD2,3 miliar, smelter nikel Sorowako Limonite di Sulawesi Selatan senilai USD1,8 miliar, dan smelter Pomalaa di Sulawesi Tenggara sebesar USD4,5 miliar. Manajemen Vale Indonesia dalam materi …

Jumbo Nih! Vale Indonesia (INCO) Garap 3 Megaproyek Senilai Rp127,5 Triliun Read More »

Translate »

Tender Offer

A tender offer is a bid to purchase some or all of a corporation’s shareholders’ stock. Tender offers are typically made publicly and invite shareholders to sell their shares for a specified price within a particular time window.

Cash Dividend

The cash dividend is part of the Company’s profit distributed to shareholders in cash.

Stock Dividend

Stock dividend is the allocation of company profits in additional shares.

Stock Split

A stock split is when a company divides the existing shares of its stock into multiple new shares to boost the stock’s liquidity.

Capital Placement without Pre-emptive Right

Capital Placement without Pre-emptive Rights (PMTHMETD) is the issuance of new shares through a private placement to selected investors.

Right Issue

Right issue or Preemptive Rights (HMETD) is the right for old shareholders to buy new stocks by the issuer.

Bonus Stock

Bonus Stocks are shares distributed free of charge to shareholders based on the number of shares owned.

The General Meeting of Shareholders (GMS)

The General Meeting of Shareholders (GMS) is a forum for shareholders to exercise their right to make certain decisions related to the Company, receive reports from the Board of Commissioners and Directors regarding their performance, and question the Board regarding actions.

Data Presentation

The report of shares activity on the secondary market is carried out comprehensively in the form of tables, graphs, and diagrams to facilitate the understanding.

Stock Registration Activity Report (Monthly)

Stock prices fluctuate because of the demand and supply of these shares. Therefore, we provide stock activity reports every month.

Stock Register

A stock register is a detailed record of the shares issued by a corporation and any repurchases and transfers between shareholders.