Month: May 2022

Perkuat Data Center, Indosat (ISAT) dan BDX Asia Patungan Rp 3,3 Triliun

Jauhari Mahardhika (jauhari@investor.co.id) JAKARTA, investor.id – PT Indosat Tbk (ISAT) menyatakan bahwa pada 12 Mei 2022, perseroan beserta PT Aplikanusa Lintasarta, PT Starone Mitra Telekomunikasi (SMT), dan BDX Asia Data Center Holdings Pte Ltd telah menandatangani suatu perjanjian jual beli saham bersyarat dan perjanjian usaha patungan. Perjanjian itu nantinya akan dilengkapi dengan serangkaian perjanjian komersial dan operasional, …

Perkuat Data Center, Indosat (ISAT) dan BDX Asia Patungan Rp 3,3 Triliun Read More »

Laba Lampaui Estimasi, Begini Prospek Saham Sawit Sumbermas (SSMS)

Parluhutan Situmorang JAKARTA, Investor.id – PT Sawit Sumbermas Sarana Tbk (SSMS) berhasil menorehkan pertumbuhan laba bersih hingga melampaui estimasi sepanjang 2021. Hal ini setelah laba bersih tumbuh 162% menjadi Rp 1,5 triliun sepanjang tahun lalu. Pertumbuhan laba bersih yang pesat tersebut didukung produksi relatif tidak turun dalam hanya 5,2%, dibandingkan perusahaan perkebunan lain mencapai dua digit. …

Laba Lampaui Estimasi, Begini Prospek Saham Sawit Sumbermas (SSMS) Read More »

Lego 197,86 Juta Saham GTS Internasional, SNB Raup Dana Taktis Rp10,88 Miliar

EmitenNews.com – PT Sarana Niaga Buana (SNB) mendivestasi saham GTS Internasional (GTSI) senilai Rp10,88 miliar. Itu dilakukan SNB dengan melepas 197.862.400 lembar atau 197,86 juta saham. Transaksi dilakukan pada harga pelaksanaan Rp55 per lembar. Penjualan saham GTS Internasional dilakukan pada 11, dan 21 Maret 2022 dalam dua tahap. Tahap pertama, SNB menjual 187,86 juta lembar senilai …

Lego 197,86 Juta Saham GTS Internasional, SNB Raup Dana Taktis Rp10,88 Miliar Read More »

Sedot Investasi Rp1,2 Triliun, Terregra Asia (TGRA) Kebut Ground Breaking PLTMH Juni 2022 

EmitenNews.com – Terregra Asia Energy (TGRA) mengklaim pembangunan tiga Pembangkit Listrik Tenaga Mini Hidro (PLTMH) menunjukkan kemajuan signifikan. Ketiga PLTMH itu, meliputi PLTMH SISIRA berkapasitas 2×4.9 MW, PLTMH Batang Toru-3 berkapasitas 2×5 MW dan PLTMH Batang Toru-4 berkapasitas 2×5 MW. Ketiga pembangkit itu, berlokasi di Sumatera Utara (Sumut).  Dengan begitu, target total kapasitas PLTMH mulai 2022 …

Sedot Investasi Rp1,2 Triliun, Terregra Asia (TGRA) Kebut Ground Breaking PLTMH Juni 2022  Read More »

Bisnis Data Center Boncos, Simak Ini Rencana Investasi Multipolar Technology (MLPT) 

EmitenNews.com – PT Multipolar Technology (MLPT) memutuskan hengkang dari hiruk pikuk bisnis data center. Itu dilakukan dengan menjual anak usaha pengelola bisnis data center, PT Graha Teknologi Nusantara (GTN) kepada Edgeconnex Europe B.V. Multipolar memulai bisnis data center sejak 2013 dengan menyasar segmen ritel. Lalu, mulai mengoperasikan data center periode akhir 2016. Rupanya, customer butuh data …

Bisnis Data Center Boncos, Simak Ini Rencana Investasi Multipolar Technology (MLPT)  Read More »

Puradelta Lestari (DMAS) Bukukan Laba Naik 43,7 Persen di Kuartal I-2022, Ini Pemicunya

EmitenNews.com – PT Puradelta Lestari Tbk (DMAS) pengembang kawasan industri terpadu modern Kota Deltamas, mencatatkan laba bersih sebesar Rp389 miliar di kuartal pertama tahun 2022, atau tumbuh sebesar 43,7% dari laba bersih kuartal pertama tahun 2021 sebesar Rp271 miliar. Direktur  Puradelta Lestari Tbk (DMAS), Tondy Suwanto dalam keterangan tertulisnya Rabu (11/5) menjelaskan, pada kuartal pertama tahun …

Puradelta Lestari (DMAS) Bukukan Laba Naik 43,7 Persen di Kuartal I-2022, Ini Pemicunya Read More »

Pengendali ini Lego Saham 25,9 Juta Saham Indosterling Technomedia (TECH) Rp96 Miliar

EmitenNews.com – PT Indosterling Sarana Investa sebagai pemegang saham pengendali PT Indosterling Technomedia Tbk (TECH) telah mengurangi kepemilikan sahamnya pada 10 Mei 2022. Devin Christopher B, Business Development Officer TECH, dalam keterangan resmi Rabu (11/5) menyebutkan bahwa PT Indosterling Sarana Investa telah melepas sebanyak 25.931.900 lembar saham TECH pada harga Rp3.720 per lembar atau senilai Rp96,46 …

Pengendali ini Lego Saham 25,9 Juta Saham Indosterling Technomedia (TECH) Rp96 Miliar Read More »

Anak usaha United Tractors (UNTR) Tambah Kepemilikan di Perusahaan Batu Bara

EmitenNews.com – Anak usaha PT. United Tractors Tbk. (UNTR) yaitu PT Pamapersada Nusantara (PAMA) telah meningkatkan modal pada PT Tuah Turangga Agung (TTA)  pada tanggal 27 April 2022. Sara K. Loebis Corporate Secretary UNTR  Rabu (11/5) menjelaskan TTA yang memiliki 9 (sembilan) konsesi pertambangan batubara itu telah melakukan peningkatan modal ditempatkan dan disetor dengan cara pengeluaran …

Anak usaha United Tractors (UNTR) Tambah Kepemilikan di Perusahaan Batu Bara Read More »

Lanjutkan Tradisi Positif, Kimia Farma (KAEF) Konfiden Raup Pendapatan Rp14,26 Triliun

EmitenNews.com – PT Kimia Farma (KAEF) tahun ini memproyeksi pendapatan Rp14,26 triliun. Proyeksi itu, melesat 11 persen dari periode tahun lalu sejumlah Rp12,85 triliun. Target itu, seiring industri farmasi mendapat perbaikan kinerja. Laba bersih pada 2021 terkumpul Rp302,27 miliar. Melambung 1.614 persen dibanding periode sama tahun sebelumnya hanya Rp17,63 miliar. ”Kami melakukan perubahan produk dengan inovasi …

Lanjutkan Tradisi Positif, Kimia Farma (KAEF) Konfiden Raup Pendapatan Rp14,26 Triliun Read More »

Soal Cuan Investasi Rp13,49 Triliun, Begini Penjelasan Bukalapak.com (BUKA)

EmitenNews.com – Bukalapak.com (BUKA) kuartal I-2022 mencatat keuntungan belum terealisasi dari investasi Rp13,49 triliun. Itu didapat dari investasi pada PT Allo Bank Indonesia (BBHI). Keuntungan investasi itu, sebagai bagian dari pendapatan operasi lainnya dalam laporan laba rugi periode akhir 31 Maret 2022. Merespons kegusaran Bursa Efek Indonesia (BEI), manajemen Bukalapak menjelentrehkan, kepemilikan perseroan atas investasi pada …

Soal Cuan Investasi Rp13,49 Triliun, Begini Penjelasan Bukalapak.com (BUKA) Read More »

Translate »

Tender Offer

A tender offer is a bid to purchase some or all of a corporation’s shareholders’ stock. Tender offers are typically made publicly and invite shareholders to sell their shares for a specified price within a particular time window.

Cash Dividend

The cash dividend is part of the Company’s profit distributed to shareholders in cash.

Stock Dividend

Stock dividend is the allocation of company profits in additional shares.

Stock Split

A stock split is when a company divides the existing shares of its stock into multiple new shares to boost the stock’s liquidity.

Capital Placement without Pre-emptive Right

Capital Placement without Pre-emptive Rights (PMTHMETD) is the issuance of new shares through a private placement to selected investors.

Right Issue

Right issue or Preemptive Rights (HMETD) is the right for old shareholders to buy new stocks by the issuer.

Bonus Stock

Bonus Stocks are shares distributed free of charge to shareholders based on the number of shares owned.

The General Meeting of Shareholders (GMS)

The General Meeting of Shareholders (GMS) is a forum for shareholders to exercise their right to make certain decisions related to the Company, receive reports from the Board of Commissioners and Directors regarding their performance, and question the Board regarding actions.

Data Presentation

The report of shares activity on the secondary market is carried out comprehensively in the form of tables, graphs, and diagrams to facilitate the understanding.

Stock Registration Activity Report (Monthly)

Stock prices fluctuate because of the demand and supply of these shares. Therefore, we provide stock activity reports every month.

Stock Register

A stock register is a detailed record of the shares issued by a corporation and any repurchases and transfers between shareholders.